RUU Perampasan Aset Tindak Pidana Diharapkan Segera Ditetapkan
Rancangan Undang-Undan (RUU) Perampasan Aset Tindak Pidana memiliki nilai ketegasan hukum. RUU tersebut dinilai sangat penting sebagai salah satu bentuk tegasnya Hukum dan memaksimalkan pengembalian kerugian negara dalam kasus tindak pidana korupsi. Sistem hukum pidana di Indonesia dinilai Belum Tegas karena belum mengatur mengenai proses perampasan aset terkait dengan tindak pidana, namun saat ini dapat …
Continue reading "RUU Perampasan Aset Tindak Pidana Diharapkan Segera Ditetapkan"